Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser. Selamat pagi teman teman kali ini saya akan membagikan sedikit tutorial tentang bagaimana cara untuk mendapatkan dollar dari internet dengan cara mendaftar di BidVertiser, bagi kalian yang mempunyai blog/website dengan traffic yang tinggi bisa melakukan pendaftaran di situs tersebut, selain pendaftarannya mudah untuk payoutpun cuman membutuhkan $10 via paypal.

Mari kita lanjut ke tahap tahap untuk mendaftar di situs BidVertiser.

1. Pertama kalian harus mengunjungi terlebih dahulu situs bidvertiser

2. Setelah mengunjungi situs tersebut kalian bisa langsung mendaftar, pilih publisher kemudian join free. Maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini.

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser


Setelah muncul tampilan seperti form di atas, silahkan teman teman bisa langsung isikan

First Name:
Last Name:
Phone:
Email Address:
Choose your name:
Choose your password:
dan Confirm Password:

Kemudian setelah di isikan dengan benar maka langkah selanjutnya kalian harus mengeklik Get Activation Code,  nanti code akan di kirim ke alamat email yang di gunakan untuk mendafar di situs tersebut, silahkan isikan email yang benar.

Setelah code sudah di dapat maka tinggal masukkan dan check list 4 kotak yang ada dan pilih continue, setelah itu maka akan muncul tampilan sebagai berikut:

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Silahkan kalian bisa memilih web/app yang ingin di monetizatio.

3. Setelah memilih salah satu dari kedua pilihan tersebut, maka akan muncul tampilan sebagai berikut:

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Silahkan kalian bisa isikan sesuai dengan keinginan kalian.

4. Setelah semuanya di isi dengan benar, maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini:

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser


Silahkan isikan country dan masukkan nomor handphone kalian, kemudian masukkan code verification. Kemudian submit.

5. Setelah memasukkan nomor handphone, maka tinggal masukkan code yang di kirim ke nomor handphone kalian.

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Setelah code yang di dapat sudah di masukkan maka langkah selanjutnya adalah kalian tinggal klik submit.

6. Setelah itu langkah selanjutny adalah tinggal memasangkan code iklan ke website atau blog milik kita.
Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Untuk memasang iklan di website atau blog kita maka kalian bisa memilih Choose Template untuk membuat iklan dengan type banner dan dengna lebar dan tinggi yang sesuai.

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan di BidVertiser

Setelah kalian memilih dengan size dan type yang di inginkan maka langkah selanjutnya tinggal pilih update. Setelah itu tinggal klik Get ad code dan simpan di website atau blog kalaian.

Sampai di sini kita telah selesai bagaimana cara mendaftar dan memasang code iklan dari BidVertiser ke website/blog milik kita. Semoga tutorial ini membantu kalian dan bermanfaat, cukup sekian tutorial kali ini dan terimakasih.


NB: iklan ini hanya bisa di pasang pada blog yang berdomain berbayar/TLD
Cirebon Indonesia

0 komentar:

Post a Comment